Daun Kelor
Daun kelor adalah tanaman asli Asia yang juga tumbuh di India, Afrika, dan negara-negara beriklim tropis lain. Sejak dulu, tanaman ini telah digunakan sebagai obat herbal tradisional. Bagian-bagian tanaman Moringa oleifera dipercaya bisa mengatasi berbagai masalah kesehatan seperti diabetes, peradangan, nyeri sendi, penyakit jantung, bahkan kanker. Daun kelor bisa dikonsumsi langsung ataupun dicampurkan ke dalam minuman, misalnya teh. Baik bentuk aslinya, suplemennya, ataupun teh daun kelor sama-sama dikatakan mempunyai manfaat untuk kesehatan.
Lalu, apakah benar daun Kelor dapat diolah mejadi masker ???? penasaran ?? Yuk simak ulasan berikut.
Memelihara Kesehatan Kulit Wajah Dengan Daun Kelor
Daun tanaman moringa kerap dijadikan bahan utama produk perawatan wajah. Efek positif ini hadir berkat kandungan vitamin A , yang merupakan asal dari retinol. Bentuk aktif dari vitamin A tersebut memang sudah dikenal sebagai rahasia kulit tampak awet muda dan bercahaya.
Guna mendapatkan efeknya, Anda bisa menggunakan ekstrak daun ini sebagai masker wajah. Saat Anda memakainya langsung di kulit, vitamin A menunjang perbaikan sel-sel kulit dengan cepat. Masker daun kelor akan membantu mengatasi serta mempercepat penyembuhan jerawat, menyamarkan noda hitam, dan mengurangi kerutan halus di wajah—berkat si retinol tersebut.
Masker daun kelor bertindak sebagai antimikroba yang mampu meredakan peradangan akibat bakteri—alias jerawat. Zat antimikroba tersebut dapat menenangkan kulit wajah, dan pada akhirnya menghaluskan teksturnya.
Meskipun kaya akan vitamin dan mineral, konsumsilah daun kelor sewajarnya. Pilihlah daun kelor yang masih segar dan berwarna hijau, serta masaklah hingga matang. Kemudian, tambahkan sedikit madu dan dijadikan sebagai masker wajah. Biarkan selama 30 menit. Gunakan masker ini selama 2 hari sekali dalam 30 hari, maka akan mendapatkan kulit wajah bebas jerawat.
Selamat mencoba 😻
daun kelor juga ktnya dpt mengusir roh" jahat 😊
BalasHapus👍
BalasHapusbisa di coba ni
BalasHapusWihh baru tahu saya, terimakasih informasinya
BalasHapusdi kebun ku byk sekali kelor, berkat artikel ini sy ingin mengolah kelor ; )
BalasHapusWah ternyata sangat bermanfaat yah trimakasih saya sangat terbantu🙏
BalasHapusSekarang klo mau cantik Tra usa lagi beli masker mahal mahal tinggal ambil daun kelor sj di depan rmh terimakasih infony😙
BalasHapusBaru tau ini, bisa di coba🥰
BalasHapusSangat bermanfaat skli🙏
Wahhh🥰😍
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapuswahh informasi yang sangat membantu terimakasih ya, didekat rumah saya banyak daun kelor, jadi kalau saya sedang tdk punya uang, saya tetap bisa mempercantik diri dengan olahan masker daun kelor
HapusBeta baru tau sungguh, mantap👍
BalasHapuswihh bisa dicoba nih hihi
BalasHapuswah informasi yang sangat baik dan inovatif, terima kasih
BalasHapusterima kasih, informasinya sgt bermanfaat
BalasHapusKeren sihh
BalasHapuswahh informasi yang sangat membantu terimakasih ya
BalasHapusWahh informasinya sangat bermanfaat. Terimakasih
BalasHapusMantap bnget,sy sering memakannya itu jg bgs untuk kesehatan tubuh mendetoks racun yg ada dlm tubuh👍🏻
BalasHapusWah bagus nih, buat wajah, sangat bermanfaat dan juga tidak perlu membeli skinker... Thankyouuu informasinya
BalasHapusTerimakasih informasinya sangat bermanfaat bagi bnyak orng🙏
BalasHapusWahh, mantap nih buat wajah.. Thankyouuu informasinya
BalasHapusMakasih atas informasinya 👍🏼
BalasHapussangat bermanfaat 👍
BalasHapusSangat Bermanfaat 👍
BalasHapusternyata daun kelor sabi ya dijadiin masker👍
BalasHapusbaru tau ni daun kelor bisa di jadikan maskeer
BalasHapusWah Graetest Opinion ❤
BalasHapusWahh luar biasa
BalasHapusNambah ilmu baru
Trimksh yh 🙏